20.09
Jenis-Jenis Perlengkapan Kantor
Perlengkapan Kantor memiliki peranan yang cukup penting bagi pekerjaan
instansi, perlengkapan kantor yang baik, cukup jumlahnya, beraneka ragam
jenisnya akan semakin mempermudah pekerjaan para pegawainya.
Contohnya saja, jika kita memiliki mesin printer pasti akan memudahkan kita untuk mencetak dokumen dikomputer tanpa harus pergi ke tempat rental komputer, contoh lainnya jika kita memiliki mesin fotocopy tentunya kita tidak perlu repot harus pergi ke tukang foto copy.
Contohnya saja, jika kita memiliki mesin printer pasti akan memudahkan kita untuk mencetak dokumen dikomputer tanpa harus pergi ke tempat rental komputer, contoh lainnya jika kita memiliki mesin fotocopy tentunya kita tidak perlu repot harus pergi ke tukang foto copy.
Berikut ini akan di jelaskan Jenis-jenis Perlengkapan Kantor yang sering digunakan pada suatu instansi.
1. Perbekalan kantor (office suplies)
(office suplies) yaitu benda-benda yang akan habis pemakainnya
sehari-hari di kantor. Benda ini biasanya digunakan untuk kegiatan tulis
menulis dan biasanya tidak tahan lama. Pengertian habis bukan berarti
tidak ada bekasnya numun bisa masih ada tapi tidak dapat digunakan
kembali.
contoh perbekalan kantor
a) Macam-macam kertas (HVS, Stensil, karton, dorslagh, karbon dll)
b) Tinta, lem, karet penghapus, pita mesin tik.
c) Paper clip, jepitan kawat, staples.
b) Tinta, lem, karet penghapus, pita mesin tik.
c) Paper clip, jepitan kawat, staples.
2. Peralatan kantor (office appliences)
Adalah segenap alat yang digunakan dalam pekerjaan tata usaha. Misalnya alat-alat bukan mesin, atk.
Contoh peralatan kantor adalah sebagai berikut.
baki surat |
b) Kalender meja (desk calender)
c) Mistar (ruler)
d) Pena (pen)
e) Tangkai pena (pen holder)
Pen holder |
f) Gunting (shears)
g) Cap tanggal (band date)
band date |
h) Bantalan cap (stamp pad)
stamp pad |
0 komentar